Patah-patah Saat Main Freefire

Patah-patah Saat Main Freefire

Patah-patah Saat Main Freefire, Nih Solusinya!

Patah-patah Saat Main Freefire, Free Fire merupakan salah satu game mobile Battle Royale yang populer hingga saat ini. Meskipun kerap dianggap sebagai game Android ringan, tak jarang ada pemain game tersebut yang akan mengeluhkan lag atau patah-patah saat main.

Apabila Anda mengalami kendala tersebut, maka Anda tidak perlu pusing mencari jalan keluarnya. Sebab, ada beberapa metode yang bisa Anda coba. Melansir dari berbagai sumber, berikut adalah 7 solusi patah-patah saat main Free Fire:

7 Solusi Patah-patah Saat Main Free Fire: Bikin Game Lancar, FPS Tinggi

1. Aktifkan Game Booster

Beberapa tipe HP Android dilengkapi dengan fitur Game Booster bawaan yang dapat meningkatkan performa perangkat saat bermain game. Jadi, pastikan aktifkan Game Booster pada HP Anda untuk mempercepat kinerja smartphone saat menjalankan game Free Fire.

2. Hapus Aplikasi yang Tidak Penting

Cobalah hapus atau nonaktifkan aplikasi yang tidak penting atau jarang digunakan pada perangkat Anda. Aplikasi yang berjalan di latar belakang dapat menghabiskan sumber daya serta mempengaruhi kinerja permainan.

3. Update Game Free Fire

Pastikan Anda memiliki versi terbaru dari game Free Fire. Pembaruan permainan seringkali mencakup perbaikan bug, optimalisasi kinerja hingga peningkatan fitur. Jadi, memastikan game Anda diperbarui atau sudah update juga bisa membantu mengatasi masalah lag.

4. Cek Jaringan Internet di HP

Koneksi internet yang tidak stabil dapat menyebabkan lag saat bermain game online seperti Free Fire. Pastikan Anda terhubung ke jaringan Wi-Fi yang stabil atau sinyal seluler yang kuat untuk menghindari lag.

5. Perbarui Sistem Operasi

Pastikan sistem operasi HP Anda update ke versi terbaru. Pembaruan sistem operasi seringkali membawa perbaikan keamanan serta peningkatan kinerja yang dapat memengaruhi pengalaman bermain game.

6. Tutup Aplikasi yang Bikin Game Patah-patah

Cobalah identifikasi aplikasi lain yang mungkin berjalan di latar belakang dan membebani sistem. Tutup aplikasi tersebut sebelum memulai game Free Fire untuk memastikan sumber daya dari smartphone tersedia sepenuhnya untuk game tersebut.

7. Gunakan Pendingin HP Saat Main

Menggunakan pendingin atau kipas tambahan saat bermain game dapat membantu memastikan suhu HP menjadi normal. Ini akan mencegah penurunan kinerja karena overheat.

 

Baca Juga: 5 Hero Mage Terbaik

Dengan menerapkan langkah-langkah di atas, maka Anda dapat meningkatkan kinerja permainan Free Fire di HP Android Anda serta menghindari masalah lag atau patah-patah. Semoga bermanfaat.

Harus Tau Juga Nih Pencipta Freefire dari Negara mana

Forrest Li lahir di China. Memiliki nama lengkap Forrest Xiaodong Li, dia di besarkan di Singapura. Li pernah mengenyam pendidikan di Universitas Shanghai Jiaotong dan mendapat gelar di bidang teknik, setelah itu Li menyandang gelar master di Stanford University Amerika, jurusan Master of Business Administration.

Garena sendiri di dirikan Li dengan visi menciptakan platform game online yang dapat diakses siapa saja, kapan saja, dan di mana saja. Game Free Fire merupakan salah satu produk game terbesar dan paling sukses yang telah di hasilkan oleh garena. Game Free Fire pertama kali di rilis pada tanggal 30 September 2017.

Sejak pertama kali di rilis, game ini telah mendapatkan popularitas yang sangat luar biasa di seluruh dunia. Menjadi salah satu game mobile yang populer, Free Fire telah mencapai berbagai prestasi.  Pada 2019, game Free Fire meraih sebuah penghargaan“ Best Popular Vote Game”di Google PlayStore dan“ Best Mobile Game”di Esports Awards.

Meskipun game ini berasal dari Singapura, pada dasarnya yang membuat dan menciptakan game ini adalah 111 dots Studio yang berada di Vietnam, yang kemudian di kembangkan dan di terbitkan Garena.  Game Free Fire telah menarik perhatian semua penggemar game dari seluruh dunia. Free Fire di terjemahkan ke dalam berbagai bahasa termasuk, Spanyol, Inggris, Portugis, dan lain sebagainya. Ini membuktikan Free Fire telah menjadi fenomena global yang di sukai oleh jutaan pemain di berbagai belahan dunia.

Itulah beberapa informasi terkait pencipta Free Fire dari negara mana, sekarang apakah Anda sudah tahu siapa sosok pencipta game Free Fire yang sangat fenomenal ini?

Sumber Terbaru: https://hedgehogged.com/

Mobile Legends Kalahkan FreeFire

Mobile Legends Kalahkan FreeFire

Mobile Legends Kalahkan FreeFire, Jadi Game yang Paling Banyak Diunduh di RI

Mobile Legends Kalahkan FreeFire, Game MobileLegends: Bang Bang (MLBB) asal China menjadi aplikasi yang paling banyak di unduh dan mendapatkan pendapatan terbesar di Indonesia pada 2024. Mengalahkan Free Fire milik Garena. Di kutip dari Business of Apps dan Apps Figures, game buatan Moonton yang merupakan anak usaha Bytedance ini di unduh sebanyak 5 juta kali, hanya pada Februari 2024.  Jumlah unduhan MLBB di Google Play dan iOS mengalahkan game serupa asal Singapura Free Fire, eFootball (FIFA) dari Inggris, PUBG Mobile, Roblox, dan Clash of Clans.

Adapun mengutip Active Player, jumlah pengguna total MLBB mencapai 76 juta pengguna, dengan rata-rata pengguna aktif sebanyak 20 juta pengguna. Angka pengguna memang cenderung mengalami penurunan selama satu bulan terakhir, tetapi perlu di akui jumlah pengguna MLBB secara rata-rata terus mengalami kenaikan, terutama sejak awal 2022. Hal inipun membuat pendapatan yang diperoleh MLBB juga tidak main-main. Tercatat pada 2023, total pendapatan dari game ini mencapai US$31 juta atau sekitar Rp482 miliar.

Angka inipun membuat MLBB menjadi aplikasi dengan pendapatan kedua terbesar di Indonesia, tepat berada di bawah TikTok yang juga merupakan anak usaha perusahaan China ByteDance. Adapun aplikasi yang juga mendapatkan pendapatan jumbo adalah Video dengan pendapatan US$17 juta (Rp264 miliar), Google One sebanyak US$14 juta (Rp217 miliar), Higgs Domino sebanyak US$13,4 juta (Rp208 miliar), Free Fire sebanyak US$13,1 juta (Rp203 miliar), dan Roblox sebanyak US$11 juta (Rp171 miliar).

ByteDance

Namun, sebagai informasi pada awal 2024 ini, sempat beredar isu bahwa ByteDance akan menjual studio games yang membuat Mobile Legends, Moonton karena di nilai gagal meraup pendapatan.

ByteDance juga di sebut akan mundur dari bisnis gim karena ingin berfokus pada bisnis intinya. Selain itu, perusahaan juga di sebut sudah berhenti mengerjakan gim yang belum di rilis dan mendivestasi gim yang sudah di luncurkan. Di kutip dari South China Morning Post, pihak ByteDance telah mengkonfirmasi bahwa pihaknya tengah melakukan pembicaraan dengan beberapa pembeli potensial, termasuk Tencent Holding, perusahaan di balik game PUBG Mobile dan Call of Duty.

Terlalu Kuat! Ini 4 Hero Mobile Legends Langganan Kena Banned di Mytical Glory

Dalam permainan Mobile Legends, pemilihan karakter atau hero dalam setiap pertandingan menjadi hal yang penting untuk menentukan tingkat kemenangan. Untuk di rank Mytical Glory ke atas, terdapat 4 Hero Mobile Legends yang paling sering di banned.

Berdasarkan statistik yang di keluarkan oleh Mobile Legends dalam laman resminya, setidaknya ada 4 hero yang paling di takuti mengacu pada seberapa sering hero tersebut di banned dalam setiap permainan. Dalam pengertiannya, banned rate merupakan rasio kemungkinan dari hero di larang di gunakan dalam setiap permainan. Beberapa hal dapat menjadi alasan yang menentukan banned hero, seperti pengaruhnya yang besar dalam setiap permainan.

Berikut daftar hero Mobile Legends yang paling sering kena banned di rank Mytical Glory ke atas:

1. Diggie

Diggie menjadi hero yang langganan kena banned untuk di rank Mytical Glory. Banned rate untuk Diggie pada rank tersebut tercatat mencapai 106,58%. Statistik tersebut menunjukkan, Diggie memiliki alasan yang sangat kuat untuk menjadi hero langganan banned karena memiliki statistik kemenangan yang besar yakni mencapai 55,3%.

Merupakan sebagai hero support memiliki skill yang cukup menyulitkan musuh. Memiliki Auto Alarm Bomb yang dapat di lemparkan ke musuh, dan memiliki reverse time yang akan menyulitkan gerak musuh saat dalam peperangan.

Memiliki ultimate Time Journey yang akan menghilangkan seluruh efek crowd control kepada 1 tim. Dan memberikan pelindung sebesar 50% di sertai dengan tambahan kecepatan 0,5 detik.

2. Mathilda

Menjadi hero kedua yang menjadi langganan banned di Mobile Legends, khususnya di rank Mytical Glory. Mathilda memiliki banned rate sebesar 81,42%. Hero support ini juga tercatat memiliki tingkat kemenangan yang tinggi di Mytical Glory dengan catatan 54,9%. Hero yang di lengkapi dengan 3 skill pendukung ini menjadi sangat menyulitkan bagi musuh yang menghadapinya. Pada skill pertama, Mathilda memiliki Soul Bloom yang memberikan damage ke musuh dengan magic powernya. Skill kedua Mathilda adalah Guiding Wind yang dapat menyelamatkan teman satu tim atau menariknya saat akan perang. Skill ultimate Mathilda adalah Circling Eagle.

3. Aurora

Pada deretan hero yang sering kena banned di rank Mytical Glory lainnya adalah Aurora dengan statistik 74,95%. Hero dengan tipe mage ini baru saja di revamp yang menjadikannya semakin kuat dan kompetitif di gunakan. Tak heran, kekuatan Aurora berhasil mencatatkan tingkat kemenangan 45,48% di rank Mytical Glory. Aurora memiliki Frost Shock pada skill pertama, Bitter Frost pada skill 2, dan Cold Destruction pada ultimatenya.

4. Tigreal

Tigreal menempati urutan keempat dalam hero yang paling sering kena banned di rank Mytical Glory ke atas. Statistik Mobile Legends mencatat banned rate 73,34% dengan tingkat kesuksesan kemenangan 49,64% di rank Mytical Glory ke atas. Hero tank yang menjadi berfungsi sebagai roam memiliki skill Attack Wave yang dapat memberikan efek slow bagi musuh yang terkena. Scared Hammer pada skill 2 yang dapat mendorong musuh, serta Implosion pada ultimatenya yang dapat menyedot musuh dan menyebabkan efek stun.

 

Baca juga: MLBB Bagi THR